Page 168 - Buku Modul Bio XII-EMA-Sem.1_EDIT TIM
P. 168

LATIHAN SOAL

            Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat !
               1.  Apakah manfaat pengetahuan genetika bagi manusia?
               2.  Sebutkan dan jelaskan tiga cara mempelajari penurunan sifat!

               3.  Prinsip-prinsip pewarisan sifat apa saja yang berhasil ditemukan oleh Mendel?
               4.  Selesaikan masalah pembastaran berikut ini:
                  a. Tanaman kacang kapri yang homozigot tinggi (batangnya) dibastarkan dengan tanaman

                   kacang kapri homozigot pendek (batangnya). Turunan F1 yang diperoleh diserbuki sendiri
                   dan akan menghasilkan turunan F2. Dari pembastaran tersebut cari turunan F2nya dengan
                   menggunakan papan catur. Diketahui gen T untuk sifat tinggi dan gen t untuk sifat rendah.

                   Sifat tinggi (T) dominan terhadap sifat rendah (t).
                 b.  Tikus  berbulu  homozigot  hitam  berekor  panjang  dibastarkan  dengan  tikus  homozigot

                   berbulu putih berekor pendek. Turunan F1 yang diperoleh dibastarkan dengan turunan F1
                   lainnya, dan akan menghasilkan turunan F2. Dari pembastaran tersebut cari turunan F2nya
                   dengan menggunakan papan catur. Diketahui gen H untuk sifat bulu hitam, gen h untuk

                   bulu putih; gen P untuk ekor panjang dan gen p untuk ekor pendek. Sifat bulu hitam (H)
                   dominan terhadap sifat bulu putih (h); sifat ekor panjang (P) dominan




















































                                                                                                               161
   163   164   165   166   167   168   169   170   171   172   173