Page 24 - Sejarah IPS_XII_Sem 1_Aji Digdaya_EDIT TIM
P. 24

3.    Radio siaran dengan gelombang AM saat ini jarang digunakan karena….

                          a.  Berbiaya mahal

                          b.  Suara yang dihasilkan buruk
                          c.  Jangkauannya terbatas

                          d.  Membutuhkan keadaan geografis tertentu

                          e.  Membutuhkan pemancar yang tinggi
                    4.    Jenis  telepon  yang  mempunyai  kemampuan  seperti  computer  umumnya

                          disebut telepon….
                          a. Internet

                          b. Seluler
                          c. GSM

                          d. CDMA

                          e. Pintar
                    5.    Proses Revolusi Hijau pada negara-negara berkembang diawali dengan…..

                          a. Penggunaan bibit unggul
                          b. Perluasan areal pertanian

                          c. Penglahan tanah secara modern
                          d. Peningatan hasil produksi pertanian

                          e. Pelaksanaan irigasi

                    6.    Pada masa kolonial, perkembangan IPTEK di Indonesia tidak begitu pesat
                          karena….

                          a. Bangsa Indonesia anti bangsa asing

                          b. Bangsa Indonesia mengedepankan gotong-royong
                          c. Bangsa Kolonial menghalangi perkembangan IPTEK

                          d. Wilayah Indonesia kurang strategis
                          e. Bangsa Indonesia belum berpendidikan

                    7.    Kemajuan IPTEK di Indonesia maju pesat sejak….
                          a. Dijajah Jepang

                          b. Dikuasai EIC

                          c. Bangsa Indonesia Merdeka
                          d. Pemerintahan Orde Baru

                          e. Pemerintahan Reformasi









                                                                                                               17
   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29