Page 98 - MODUL KIMIA GABUNGAN KELAS XII SEM 1-EDIT JUNI 2021 - EDIT TIM
P. 98

Setelah mendapatkan lelehan MgCl2 kita dapat mengelektrolisisnyauntuk mendapatkan

                              magnesium
                                                    Katode: Mg  + 2e  → Mg
                                                               2+
                                                                     -
                                                     Anode: 2Cl  → Cl2 + 2e
                                                               -
                                                                          -

                     (3).  Pembuatan Kalsium (Ca)
                         (a).  Metode Elektrolisis
                                   Batu kapur (CaCO3) adalah sumber utama untuk mendapatkan kalsium (Ca).Untuk
                                   mendapatkan    kalsium,    kita  dapat    mereaksikan    CaCO3  dengan    HCl

                                   agarterbentuk senyawa CaCl2. Reaksi yang terjadi:
              Untuk   menambah
              pengetahuan             CaCO3 + 2HCl → CaCl2 + H2O + CO2
              tentang  pembuatan
              calsium  dari  kulit
              telur dapat dipelajari   Setelah  mendapatkan  CaCl2,  kita  dapat  mengelektrolisisnya  agar  mendapatkan
              juga  memalui  vidio
              pada  link beirkut :    kalsium (Ca).  Reaksi yang terjadi:
              https://youtu.be/ElfA                     Katoda; Ca + 2e → Ca
                                                                  2+
                                                                       -
              B93pb88
                                                        Anoda; 2Cl  → Cl2 + 2e -
                                                                  -



                         (b).  Metode Reduksi
                             Logam kalsium (Ca) juga dapat dihasilkan dengan mereduksi CaO oleh Alatau dengan
                             mereduksi CaCl2 oleh Na.

                                6CaO + 2Al → 3Ca + Ca3Al2O6

                                 CaCl2 + 2Na → Ca + 2NaCl



                     (4).  Pembuatan Strontium (Sr)
                         Untuk  mendapatkan  Strontium  (Sr) dengan elektrolisis  lelehan  SrCl2.  Lelehan  SrCl2 bisa
                         didapatkan  dari  senyawa  selesit [SrSO4]. Karena Senyawa selesit merupakan sumber utama

                         Strontium (Sr). Reaksi yang terjadi;

                                                  -
                                  Katode;  Sr  +2e  → Sr
                                            2+

                                            -
                                  Anoda; 2Cl  → Cl2 + 2e
                                                       -



                     (5).  Pembuatan Barium (Ba)
                         (a).  Metode Elektrolisis
                             Barit  (BaSO4)  adalah  sumber  utama  untuk  memperoleh  Barium  (Ba).  Setelah  diproses
                             menjadi BaCl2, barium bisa diperoleh dari  elektrolisis lelehan BaCl2.
                             Reaksi yang terjadi:
                                                                        -
                                                                  2+
                                                        Katode;  Ba  +2e  → Ba
                                                                             -
                                                                  -
                                                        Anoda; 2Cl  → Cl2 + 2e
                          (b). Metode Reduksi




                                                                                                                90
   93   94   95   96   97   98   99   100   101   102   103