Page 68 - bingx
P. 68

5.3  Latihan Soal

                      Analisislah  peran  tokoh-tokoh  nasionalisme  di  Asia  dan  Afrika  di  bawah  ini  serta
                      pengaruhnya bagi negara-negara lainnya.













                  5.4  TES FORMATIF
                      A. Pilihlah satu jawaban yang menurut ananda palin benar.
                           1.  Pernyataan  berikut  ini  yang  bukan  faktor  penyebab  munculnya  gerakan
                              nasionalisme negara-negara Asia-Afrika adalah . . . .
                               A.  hilangnya  kepercayaan  rakyat  terhadap  pemerintahan  boneka  yang
                                  dibentuk penjajah
                               B.  penderitaan dan kesengsaraan rakyat akibat kolonialisme dan imperialisme
                               C.  munculnya golongan terpelajar dalam masyarakat
                               D.  kemenangan mengejutkan dari Jepang atas Rusiaa
                               E.  kenangan akan kejayaan di masa lalu

                           2.  Perhatikan pernyataan berikut.
                               1)  Musyawarah atau rembuk desa untuk memecahkan permasalahan bersama
                               2)  Rakyat menuntut adanya Dewan Rakyat yang mewakili suara rakyat miskin
                                  di pemerintahan
                               3)  Cara  pemilihan  kepala  adat  atau  kepala  dusun  didasarkan  atas
                                  keterampilan
                               4)  Raja dengan rela membatasi kekuasaannya dengan undang-undang
                               5)  Adanya  tuntutan  rakyat  agar  berdiri  partai-partai  politik  yang  mewakili
                                  berbagai status di masyarakat
                               Dari pernyataan di atas, yang merupakan nilai demokrasi yang telah diwariskan
                               nenek moyang bangsa Indonesia adalah . . . .
                               A.  1) dan 2)
                               B.  1) dan 3)
                               C.  2) dan 3)
                               D.  3) dan 4)
                               E.  4) dan 5)

                           3.  Lahirnya demokrasi di negara-negara di dunia, umumnya dilatarbelakangi oleh .
                              . . .
                               A.  berkembangnya Aufklarung dan Renaissance
                               B.  munculnya golongan terpelajar
                               C.  adanya kekuasaan mutlak yang dipegang oleh satu orang saja
                               D.  semakin bertambahnya jumlah penduduk negara-negara di dunia
                               E.  runtuhnya kekuasaan absolut monarki



                           4.  Pengaruh liberalisme di dunia dalam bidang politik adalah . . . .



                                                                                                               60
   63   64   65   66   67   68   69   70   71   72   73