Page 29 - bingx
P. 29

politik dan kerjasama dalam bidang-bidang lainnya. Di masa kini, kita masih dapat

                            menjumpai beberapa peinggalan kerajaan Makassar yang dapat dijadikan sebagai
                            sumber inspirasi bagi dunia maritime Indonesia


                 1.3  LATIHAN SOAL
                      Mencari Peninggalan Budaya Kerajaan Demak dan Kerajaan Makassar

                      Adapun langkah-langkah kegiatan adalah sebagai berikut.
                      1)  Carilah  apa  saja  peninggalan-peninggalan  budaya  dari  kerajaan  Demak  dan
                          kerajaan  Makassar  yang  hingga  saat  ini  masih  dapat  diemui  dari  artikel,  Koran,

                          majalah, buku maupun internet.
                      2)  Analisislah  berbagai  peninggalan  budaya  kerajaan  Samudera  Pasai  dan  kerajaan

                          Aceh,  kemudian  tuliskan  hasil  analisis  ananda  ke  dalam  format  tabel  seperto  di
                          bawah ini.
                                               Kerajaan Demak/Kerajaan Makassar


                       No.           Peninggalan                               Deskripsi












                 1.4 TES FORMATIF

                      A.  Pengetahuan
                          Jawablah teka-teki silang berikut ini dengan benar!

                            Mendatar
                            1.  Tokoh yang memimpin armada Demak dalam penyerangan terhadap Portugis
                               yang menguasai Malaka

                            4.  Merupakan karya sastra yang mendapat pengaruh Islam di Jawa
                            6.  Perjanjian yang menyebabkan kemunduran Kesultanan Makassar
                            8.  Salah satu media dakwah dalam menyebarkan agama Islam yang dilakukan

                               oleh Sunan Kalijaga
                            9.  Saluran dakwah Islam dalam bidang pendidikan
                            10.  Salah satu bukti keahlian Masyarakat Makassar dalam bidang Martim










                                                                                                               21
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34