Page 86 - bingx
P. 86

Gambar 18. Proses  Perkembangan Pangea

                           Proses  pengapungan  benua  ini  berjalan  dalam  waktu  yang  cukup  panjang,  dari
                    zaman  perm  sampai  menjelang  akhir  zaman  psychozoik.urutan  Perkembangan  pecahan

                    benua tersebut adalah:
                    a.  Pada awalnya hanya ada satu benua yang disebut pangea dan samudra yang disebut
                       Panthalassa. Panthalassa kemudian terbagi menjadi samudra pasifik dan laut Tethys.

                       Laut  tethys  menjadi  laut  mediteran  dan  membentuk  teluk  besar  yang  memisahkan
                       afrika dan eurasia.

                    b.  Pada  zaman  trias  akhir,  Laurasia  memisahkan  diri  dari  gondowa.  Gondowa
                       membentuk,
                       1.  India ke arah timur laut

                       2.  Afrika dan Amerika Selatan ke arah barat.
                    c.  Pada periode Yura, mulai terbentuk,
                       1.  Samudera Atlantik utara dan India.

                       2.  Samudera Atlantik selatan berupa celah.
                    d.  Pada periode kapur akhir
                       1.  Samudra Atlantik selatan meluas.

                       2.  Terdapat celah yang memisahkan Madagaskar dan Afrika.
                       3.  Australia Masih bergandengan dengan Atlantik.








                                                                                                               80
   81   82   83   84   85   86   87   88   89   90   91