Page 88 - Buku Modul Bio XII-EMA-Sem.1_EDIT TIM
P. 88

16. Perhatikan gambar dibawah ini !












                      Pernyataan yang benar mengenai sifat enzim berdasarkan gambar adalah …
                       A.  mempercepat reaksi kimia

                       B.  menghambat reaksi kimia
                       C.  terdiri atas protein
                       D.  kerja enzim spesifik

                       E.  bekerja dua arah
                   17.  Enzim  termasuk  senyawa  organic,  tersusun  atas  protein,  dan  bertindak  sebagai

                        biokatalisator dalam metabolisme memiliki sifat ….
                        A. bekerja irreversible pada suatu reaksi kimia
                        B. kerja enzim tidak bersifat khusus

                        C. ikut bereaksi bersama substrat yang dipengaruhinya
                        D. makin tinggi konsentrasi enzim, makin lambat reaksi kimianya

                        E. tidak menentukan arah reaksi kimia
                     18. Perhatikan gambar berikut!


















                        Manakah kesimpulan yang tepat tentang katalisator berdasarkan grafik tersebut?
                        A. Tidak mempengaruhi aktifitas sel sehingga reaksi kimia relatif tetap

                        B. Mengurangi energi aktivasi yang diperlukan sehingga reaksi berlangsung cepat
                        C.  Meningkatkan  energi  aktivasi  yang  diperlukan  sehingga  reaksi  kimia  berlangsung
                          lambat

                        D. Meningkatkan suhu dalam sel sehingga aktivitasnya menjadi tinggi
                        E. Menghambat jalannya reaksi kimia pada suhu rendah









                                                                                                               81
   83   84   85   86   87   88   89   90   91   92   93