Page 111 - bingx
P. 111

karena  kesalahan  dalam  penetapan  harga  maksimal  dapat  menimbulkan
                             pasar gelap / black market.


                G.  Permintaan dan Penawaran Uang
                 1.  Permintaan Uang
                    a.  Pengertian Permintaan Uang
                        Permintaan  uang  adalah  jumlah  uang  yang  diperlukan  oleh  masyarakat  dalam
                        waktu tertentu.  Jumlah permintaan uang dalam satu waktu dengan waktu yang lain
                        bisa  saja  berbeda,  seperti  saat  hari  biasa  permintaan  uang  oleh  masyarakat
                        stagnan, namun saat menjelang memasuki hari-hari besar, jumlah permintaan uang
                        mengalami kenaikan yang cukup signifikan seperti pada hari lebaran idul fitri, hari
                        natal, tahun baru maupun saat hari besar nasional lainnya.

                    b.  Faktor-faktor yang Mempengaruhi Permintaan Uang
                        Jumlah permintaan uang dipengaruhi oleh faktor-faktor sebagai berikut ini

                         1)  Dorongan untuk melakukan transaksi

                         2)  Dorongan berjaga-jaga
                         3)  Tingkat suku bunga oleh bank sentral

                         4)  Peningkatan barang dan jasa yang dilakukan oleh produsen

                         5)  Ekspektasi dan spekulasi

                    c.  Kurva Permintaan Uang
                                                                      1)    Kurva permintaan uang
                                                             untuk motif transaksi

                                                             dalam  kasus  permitaan  uang  untuk  motif
                                                             transaksi sangat ditentukan oleh pendapatan.
                                                             Sehingga jika pendapatan masyarakat besar,
                                                             maka permintaan uangnya juga besar.




























                                                                                                              103
   106   107   108   109   110   111   112   113   114   115   116