Page 115 - bingx
P. 115
2. Perhatikan Gambar Berikut!
a. Tuliskan perbedaan dari ketiga daerah yang ditunjuk huruf X, Y dan Z
b. Jelaskan jaringan yang terletak pada ketiga daerah tersebut
3. Jelaskan fungsi jaringan epitel berlapis semu bersilia pada trakea.
4. Setelah melakukan aktivitas berat, misalnya berolahraga, terkadang menyebabkan rasa
lelah pada bagian otot. Jelaskan mengapa hal tersebut dapat terjadi! Bagaimana cara
menghilangkannya?
5. Otot memiliki sifat kerja yang memungkinkannya melakuka gerakan.
a. Berikan contoh otot yang bekerja secara sinergis dan antagonis
b. Jelaskan mengapa otot harus memiliki sifat kerja yang berbeda!
6. Apakah arti dari peredaran darah ganda? Gambarkan alur aliran darah yang menjelaskan
peredaran darah ganda tersebut.
7. Mioglobin adalah protein yang berfungsi mengikat oksigen dengan daya ikat yang tinggi,
mungkinkah kita memiliki myoglobin lebih banyak daripada umumnya?
8. Perhatikan gambar berikut.
A B
Sebuah sampel darah manusia dimasukkan kedalam tabung reaksi seperti pada gambar A.
setelah dilakukan sentrifugasi, darah menjadi terbentuk tiga lapisan seperti gambar B.
A. Mengapa teknik sentrifugasi dapat menyebabkan darah terbentuk tiga lapisan.
110