Page 132 - MODUL Geografi kelas XII SEM 1-2021 (1)_EDIT TIM
P. 132

6. Perhatikan  gambar  lingkar                   8. Perhatikan gambar di bawah ini!
                  terluar  dari  pola  keruangan
                  kota menurut Burgess!





                                                                   Desa  dengan  bentuk  seperti  pada
                                                                   gambar       biasanya       tertelak     di
                                                                   wilayah...........

                  Lingkar  terluar  dari  gambar                   A. pesisir pantai
                  itu    merupakan        daerah                   B. pegunungan
                  permukiman.....                                  C. daerah berbukit
                                                                   D. daerah cekungan
                                                                   E. pusat kota
                   A. penglaju
                   B. pedagang                                  9. Suku  bangsa  Badui  Dalam  merupakan
                   C. penguasaan                                   suku  bangsa  terasing  di  pulau  Jawa.
                   D. pengusaha                                    Berdasarkan                  perkembangan
                   E. buruh berpenghasilan  rendah                 masyarakatnya, desa-desa tempat tinggal

                                                                   suku bangsa tersebut tergolong bertipe..
               7. Perhatikan pernyataan berikut ini!
                  1) Kehidupan masyarakatnya                       A. desa terasing
                     sangat erat dengan alam.                      B. desa tertinggal
                  2) Struktur perekonomian bersifat                C. desa swakarsa
                                                                   D. desa tradisional
                     industri.
                  3) Hubungan antarmasyarakat desa                 E. desa swakarya

                     berdasarkan ikatan kekeluargaan            10.  Pemerintah  membangun  jalan
                     yang erat (gemmeinschaft).
                  4) Perkembangan sosial relatif                   aspal  di  desa  untuk  memudahkan
                     cepat dan sosial kontrol                      hubungan  antara  sumber  bahan
                     ditentukan oleh hukum formal                  baku  dengan  indutri  pengolah.
                  5) Norma agama dan hukum adat                    Tujuan  utama  dari  pemerintah
                     masih kuat                                    adalah . . . .
                  Yang merupakan ciri- ciri desa                   A.  Meningkatkan produktifitas desa
                                                                   B.  Memudahkan akses jalan
                  ditunjukkan oleh nomor :
                                                                   C.  Meningkatkan keinginan bekerja
                  A. 2, 4, dan 5                                      masyarakat
                  B. 2, 3, dan 4                                   D.  Melancarkan arus perdagangan
                  C. 1, 2, dan 3                                   E.  Memajukan kota disekitarnya
                  D. 1, 3, dan 4
                  E. 1, 3, dan 5








                                                                                                              160
   127   128   129   130   131   132   133   134   135   136   137